Cara Cek Resi Pengiriman Lion Parcel Akurat dengan Cepat dan Mudah

Berdiri sejak 2013, Lion Parcel adalah jasa titipan layanan pengiriman untuk membantu masyarakat terhubung tanpa batas waktu dan jarak, baik di taraf domestik atau internasional.

Sekarang layanannya berada di tujuh ribu titik di Indonesia dari kota sampai ke pelosok-pelosoknya..

Tidak jarang warga menggunakan Lion Parcel guna kegiatan bisnisnya, lantas bagaimana cara cek resi pengiriman Lion Parcel?

Sebelum mengetahuinya, Anda juga harus tahu beberapa poin tentang Lion Parcel seperti penjelasan berikut ini. 

Cara Cek Resi Pengiriman Lion Parcel

Menghitung berapa tarif yang dikenakan terhadap paketan barang tentu dapat Anda ketahui.

Caranya mudah, akses website lionparcel.com lalu Anda bisa mengisi kolom ‘cek tarif’.

Anda dapat cek tarif pengiriman dengan mengisi kolom tempat asal pengiriman dan tempat tujuan pengiriman.

Lalu Anda juga bisa mengisi bobot barang dalam satuan gram untuk menghitung secara akurat dan tepat. 

Lalu klik ‘Cek Tarif’ dan tunggu beberapa saat untuk proses memunculkan informasi tarif uangnya.

Harga yang ditampilkan akan dilengkapi dengan estimasi hari kerja sampai paket sampai ke tangan tujuan. 

Lion Parcel Call Center

Anda dapat menghubungi pihak Lion Parcel di nomor +62-21-22580868 dan +62-21-80820072.

Selain itu, Anda juga dapat berkirim surat elektronik melalui sales@lionparcel.com 

Cek Resi Pengiriman Lion Parcel Akurat

Lacak paket dan tracking pengiriman dapat Anda lakukan dengan mudah.

Pertama-tama, Anda harus tahu nomor resi berada pada nomor kiriman atau nomor barcode, mereka berupa angka-angka.

Apakah Anda masih bingung atau tidak tahu cara melacak resi pengiriman? Berikut 3 cara mudah yang bisa Anda pilih salah satunya: 

  1. Cekresi.com

Anda bisa mengakses website cekresi.com. Setelah itu, kalian bisa salin no.resi dari paket yang kalian kirim atau yang kalian beli. Lalu tekan klik cek resi.

Setelah menunggu beberapa saat akan muncul informasi mengenai letak barang yang sedang Anda beli atau yang sedang Anda kirim tersebut. cek resi pengiriman Lion Parcel

Selamat! berhasil cek resi Lion Parcel melalui website pihak ketiga.

  1. Lionparcel.com

Anda bisa mengakses Lionparcel.com. Lalu isi kolom ‘lacak pengiriman Anda di sini’ dengan memasukkan nomor resi yang Anda maksud. Kemudian klik lacak.

Setelah menunggu beberapa saat akan muncul informasi mengenai letak barang yang sedang Anda beli atau yang sedang Anda kirim tersebut.

Jika Anda memiliki kendala dalam pengiriman atau keluhan lain, juga bisa melalui web resminya ini.

Tinggal klik saja ikon chat seperti logo whatsapp di bagian kanan bawah. Setelah Anda klik, Anda akan diarahkan pada kotak chat di WhatsApp dan ketikkan apa keluhan Anda seperti layaknya chatting biasa.

Jangan lupa untuk memulainya dengan memperkenalkan diri sendiri diikuti dengan pertanyaan Anda. 

  1. Menggunakan Aplikasi

Langkah yang pertama, Anda langsung instal aplikasinya saja di Play Store, nama aplikasinya yakni Lion Parcel.

  • Setelah berhasil terinstal, buka aplikasinya.
  • Pada halaman pertama sudah tersedia menu untuk tracking nomor resi.
  • Masukkan no.resi pengiriman barang yang Anda maksud.
  • Klik search
  • Akan tampil semua status pengiriman Anda, semua prosesnya dapat Anda lihat dan baca sendiri.
  • Datanya lengkap dengan waktu beserta tanggal-tanggalnya dengan detail.

Di aplikasi ini, Anda juga bisa melakukan cek tarif, melakukan pick up dan lain-lain.

Jadi, jika aktivitas pengiriman barang Anda lumayan tinggi, tidak ada salahnya untuk menyimpan aplikasi ini di ponsel Anda guna kepraktisan dan efisiensi waktu. cek resi pengiriman Lion Parcel

Kelebihan Lion Parcel

  1. Hemat

Anda bisa mengirim paket sebanyak yang Anda mau dengan biaya pengiriman yang terjangkau.

Anda juga bisa memanfaatkan layanan jemput tanpa minimal biaya atau dipungut uang untuk membayar.

Mengirim paket menggunakan Lion Parcel akan jauh lebih hemat.

  1. Aman Sampai ke Tujuan

Ada fitur live tracking yang membuat Anda secara real time mengetahui keberadaan letak paket Anda sedang berada di mana dalam proses pengiriman.

Jadi, Anda tidak perlu khawatir dan was-was jika-jika terjadi yang yang tidak diinginkan.

Tentunya, ada call centernya juga yang sewaktu-waktu dapat Anda hubungi terkait keluhan yang muncul.

  1. Cepat Sampai

Lion Parcel ini memiliki kelebihan salah satunya yakni pengirimannya yang cukup cepat.

Pengiriman Lion Parcel didukung dengan armada pesawat dan frekuensi tinggi penerbangan dari Lion Group ke berbagai penjuru wilayah Indonesia, membuat paket Anda cepat sampai di tangan tujuan.

Terlebih dengan 7.000 mitra yang ada, akan mendukung pengiriman paket barang Anda agar cepat sampai di tangan tujuan dengan selamat. cek resi pengiriman Lion Parcel

  1. Mudah

Lion Parcel menawarkan kemudahan bagi Anda yang hendak yang menggunakan jasa pengiriman ini.

Dengan mendownload aplikasinya atau menghubungi lewat WhatsApp, kurir terdekat dari tempat Anda akan segera menjemput barang yang Anda kirimkan tanpa harus menunggu lama.

Kemudahan ini juga berarti Anda tidak perlu keluar rumah dan repot-repot membawa barang kiriman ke kantor, mudah sekali bukan? Kemudahan ini juga termasuk dalam cek resi pengiriman Lion Parcel, mudah bukan?

sumber gambar : freepik.com

Back to top button